PTUN Pekanbaru Mengikuti FGD Wilayah IV Penyusunan Naskah Akademik “Kedudukan dan Status Jabatan Panitera dan Panitera Muda dalam Sistem Kepegawaian Nasional
April 21, 2022Pekanbaru – Tim TIK: Tim Penyusun Naskah Akademik dari Pusat Penelitian dan Pengembangan Hukum dan Peradilan Badan Litbang Diklat Kumdil Mahkamah Agung RI mengadakan Focus Group Discussion (FGD) dengan topik “Kedudukan dan Status Jabatan Panitera dan Panitera Muda dalam Sistem Kepegawaian Nasional”. Kegiatan yang berlangsung pada hari Kamis, 21 April 2021 ini diikuti PTUN Pekanbaru secara virtual melalui video conference dan diwakili oleh:
1. Bapak Agustin, S.H., M.H. (Panitera PTUN Pekanbaru)
2. Bapak Nur Sujud, S.H. (Panitera Muda Perkara PTUN Pekanbaru)
3. Ibu Mairi, S.H. (Panitera Muda Hukum PTUN Pekanbaru)
4. Ibu Dewi Mona Sari, A.Md. (Panitera Pengganti PTUN Pekanbaru)
5. Ibu Yunita Ariani, A.Md., S.H., M.H. (Panitera Pengganti PTUN Pekanbaru)